Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
Beyond Imperfection: My Own Victory
“Bukan kesempurnaan yang membuat seseorang berharga, tetapi keberanian untuk menjadi dirinya sendiri.” Namaku Victory. Nama yang terdengar megah, bukan? Kemenangan. Aku seharusnya menang dalam segala hal, itulah harapan yang disematkan sejak aku lahir. Tapi, sejujurnya, Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
Eternal Light: My Brother, My World
“Kakakku mungkin tidak sempurna di mata dunia, tapi bagiku, ia adalah cahaya yang menerangi jalanku. Dunia memang tak selalu ramah, tapi aku akan selalu menjadi tempat pulang untuknya.” Namaku Balqis, aku berusia 12 tahun. Sejak Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Wilayah 1
Kesehatan Mental: Lebih dari Sekadar Istilah
Menurut Mufaroha & Yosyva (2023), kesehatan mental adalah kondisi dimana seorang individu mampu mencapai keadaan dimana dirinya merasa baik, mampu menggali potensi yang dimilikinya, serta mampu mengatasi tekanan dan situasi yang berada di luar kendalinya, Read more…
ILMPI WILAYAH III
Festival Mental Health 1.0 : Memperingati World Suicide Prevention Day dan World Mental Health Day
Kesehatan mental adalah topik yang semakin relevan dalam kehidupan modern. Di tengah arus globalisasi, kemajuan teknologi, dan perubahan sosial yang cepat, tantangan kesehatan mental menjadi isu yang tidak dapat diabaikan. Dibalik meningkatnya kebutuhan akan dukungan Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
Dukungan Sosial Sebagai Upaya Mengurangi Stigma Negatif Gangguan Kesehatan Mental
Prolog Kesehatan mental masih menjadi isu kritis dalam masyarakat modern saat ini. Menurut laporan WHO regional Asia Pasifik (WHO SEARO) terdapat 450 juta jiwa dari populasi dunia dilaporkan menderita gangguan kesehatan mental dengan 3,7%nya atau Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
Saudade : Endless Longing
“My mother taught me a lot. Except, how to live without her.” Namaku Syifa, seorang mahasiswi di sebuah universitas di Yogyakarta. Sebagai anak bungsu dari tiga bersaudara, aku sering dianggap paling manja, meskipun sebenarnya aku Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
“Bunuh Diri Bukan Jawaban: Mengapa Kita Perlu Peduli!”
Kita semua pasti pernah ngerasain masa-masa sulit, tapi gimana jadinya kalau rasa putus asa membawa seseorang ke titik paling gelap? Yup, kita lagi ngomongin soal bunuh diri, topik yang belakangan ini makin sering dibahas. Dari Read more…
ILMPI NASIONAL
PENGURUS IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI) NASIONAL PERIODE 2024-2025
SELAMAT MENJALANKAN TUGAS! Sekretaris Jendral, Koordinator Badan Kelengkapan Nasional, dan Pengurus Nasional Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia periode 2023-2024. Sekertaris Jendral: Koordinator-Koordinator Badan: Staff:
Badan Informasi dan Komunikasi ILMPI Nasional
[BERITA ACARA] MELANGSUNGKAN I-MENTION 2024, HIMAPSI SUKSES MENYELENGGARAKANKEGIATAN BERSKALA INTERNASIONAL UNTUK PERTAMA KALINYA
Darussalam- Himpunan Mahasiswa Psikologi (HIMAPSI) Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala (FK USK) telah menyelenggarakan puncak acara I-MENTION 2024 pada 2 November 2024 di gedung D FK USK. Kegiatan berskala internasional yang dijalankan untuk merayakan Hari Read more…
Badan Informasi dan Komunikasi ILMPI Nasional
[BERITA ACARA] CAKAP-CAKAP CUAN “TURNING DREAMS INTO REALITY: CREATIVE ENTERPRENEURSHIP FOR GEN Z” 2024
Kegiatan talkshow cakap-cakap cuan dengan tema “Turning Dreams into Reality: Creative Enterpreneurship for Gen Z” telah berlangsung di Teater Zakiyyah Daradjat, Fakultas Psikologi UIN Jakarta pada hari Senin, 28 Oktober 2024 yang diselenggrakan oleh DEMA Read more…
ILMPI WILAYAH III
BPPM Mengabdi #1 & Psyconnect: Membangun Kebersamaan dan Memberdayakan Masyarakat di Pedesaan
BPPM Mengabdi dan Psyconnect merupakan program kerja yang diselenggarakan oleh Badan Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat (BPPM) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia (ILMPI) Wilayah III. Rangkaian kegiatan BPPM Mengabdi #1 dan Psyconnect dilaksanakan di Desa Padas Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Nasional
ANALISIS KEBIJAKAN POLITIK YANG KONTROVERSIAL DAN PENGARUHNYA TERHADAP KONDISI PSIKOLOGIS MASYARAKAT
Disusun Oleh: Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan (BPPK) Nasional Penulis: Faaruq Al Fattah (Universitas Andalas) Fahmi Dhiaulhaq F. (Universitas Jenderal Achmad Yani) Saanei An Nasywa D. (UIN Sunan Gunung Djati) BADAN PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN KEILMUAN Read more…
Badan Pengembangan dan Pengkajian Keilmuan Wilayah 1
Psy Art: THE RON CLARK STORY
The Ron Clark Story film yang ditulis oleh Annie DeYoung dan Max Enscoe serta di sutradai oleh Randa Haines ini berdasar kan kisah nyata tentang seorang guru Sekolah Dasar yang gigih dan sabar dalam mendidik Read more…
ILMPI WILAYAH IV
MENGEPAKKAN SAYAP HARAPAN
“Bukan kesempurnaan yang membawaku terbang, tapi keberanian untuk tetap bermimpi di tengah badai.” Aku adalah Trisna, seorang gadis yang tumbuh dalam pelukan kasih sayang, meskipun terkadang dunia terasa kurang ramah. Sejak kecil, namaku mengajarkanku tentang Read more…
Badan Informasi dan Komunikasi ILMPI Nasional
[BERITA ACARA] SEMINAR PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS NASIONAL
Pada Hari Sabtu, 3 Agustus 2024, bertempat di Aula Unas Pasim telah dilaksanakan Seminar Psikologi yang bertema “Fisik Dipaksa Kuat, Mental Dituntut Sehat, Selamat Datang di Masa Dewasa”. Kegiatan seminar ini diawali dengan pembukaan yang Read more…
Badan Informasi dan Komunikasi ILMPI Nasional
[BERITA ACARA] KEGIATAN WEBINAR FESTIVAL 2024
Kelompok Peduli Sosial dan Remaja (KPSR) merupakan suatu wadah bagi mahasiswa Fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Walisongo Semarang di bidang sosial dan remaja. Webinar Festival menjadi salah satu kegiatan yang diselenggarakan oleh Divisi MEDIKA (Media Read more…
Badan Informasi dan Komunikasi ILMPI Nasional
[BERITA ACARA] ACARA WEBINAR ISLAM PSIKOMUDA 2024: ISLAM DAN TANTANGAN DALAM MENTAL HEALTH
Mahasiswa Program Studi Psikologi Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong mengadakan kegiatan Webinar Islam Psikomuda 2024 dengan tema “Islam dan Tantangan dalam Mental Health” pada Kamis 4 Juli 2024. Kegiatan webinar ini dilaksanakan dengan media Zoom Read more…